Menu Baru di Pearl Chinese Restaurant
Daniel Foong, yang terpilih sebagai Executive Chinese Chef baru di Pearl Chinese Restaurant, JW Marriott Hotel Jakarta, meluncurkan berbagai kreasi menu terbarunya.
Fairfield by Marriott Kini Hadir di Bekasi, Pilihan Tepat untuk Traveler Modern
Fairfield by Marriott resmi beroperasi di Bekasi dan menyasar traveler modern yang mengutamakan kenyamanan serta kemudahan akses.
Warga Jabar Tak Perlu Menunjukkan Hasil Rapid Test Saat ke Pangandaran
Memasuki normal baru dan pelonggaran pembatasan perjalanan, per 1 Juli warga Jawa Barat dapat berwisata di Pangandaran tanpa perlu menunjukkan hasil rapid test.
Menurut Survei, Milenial Dipastikan Jadi Generasi Pertama yang Melakukan Perjalanan Pascapandemi
Sebuah survei mengungkapkan bahwa banyak wisatawan di Asia-Pasifik yang berencana melakukan perjalanan dalam waktu enam bulan ke depan, dengan generasi milenial yang akan pertama melakukan perjalanan tersebut.
Uji Coba Biometrik di Bandara Brisbane
Qantas adalah maskapai penerbangan yang terdepan untuk urusan biometrik, dengan lebih dari 20.000 pelanggan sudah melalui uji coba teknologi pengenalan wajah ini di Brisbane, Sydney, dan Los Angeles.
Properti Swiss-Belhotel International di Bali Hadirkan WeChat Pay
Swiss-Belhotel International mengumumkan bahwa lima dari sembilan hotel dan resor di Bali yang mereka kelola akan menerapkan sistem pembayaran terbaru bagi tamu asal Tiongkok.
Perhatikan Ukuran Koper Sebelum Naik Shinkansen
Mulai Mei 2020, Shinkansen akan memberlakukan pembatasan ukuran bagasi demi kenyamanan penumpang.
Peluncuran Ulang REEF, Hidupkan Kembali Semangat Bertualang di Pantai
REEF, merek alas kaki dan pakaian yang terinspirasi oleh keindahan pantai, baru saja diluncurkan kembali di Indonesia.
Cegah Penyebaran Virus Corona, Tokyo Disneyland dan DisneySea Ditutup
Tokyo Disneyland dan DisneySea telah ditutup mulai Jumat, 28 Februari, dan akan terus tak beroperasi hingga setidaknya dua minggu ke depan.
Ingin Bertualang ala Indiana Jones? Yuk Ikut Tur Virtual ke Makam Ramses VI!
Sebagai bagian dari kampanye "Experience Egypt from Home. Stay Home. Stay Safe", pemerintah Mesir meluncurkan serangkaian tur virtual yang menarik, termasuk pengalaman menjelajah makam Firaun Ramses VI.














