Malaysia Lirik Indonesia untuk Buat Gelembung Perjalanan
Dalam upaya memulihkan industri pariwisata, Malaysia berniat untuk membuat gelembung perjalanan dengan negara-negara tetangga, termasuk Indonesia.
Last Mile, Layanan Terintegrasi Hasil Kerja Sama KAI dan Bluebird
KAI bekerja sama dengan Bluebird menawarkan layanan Last Mile, yaitu transportasi lanjutan bagi pelanggan Kereta Api Jarak Jauh dan pelanggan Rail Express.
Garuda Indonesia Kembali Tutup Rute ke London
Garuda Indonesia akan menutup rute Jakarta-London usai masa liburan musim panas tahun ini, selain mengurangi frekuensi penerbangan ke Amsterdam menjadi tiga kali seminggu.
Agustus Mendatang, 3 Museum Populer di London Akan Dibuka Kembali
Pembukaan kembali tiga museum populer di London akan berlangsung secara bertahap, untuk menghindari penumpukan penumpang di transportasi umum.
AeroXSpace Adventure, Petualangan Luar Angkasa Terbesar di Bali
AeroXSpace Adventure menghadirkan berbagai atraksi bertema luar angkasa untuk pengunjung dari segala usia.
Cegah Penyebaran Corona, 126 Jadwal Kereta di Yogyakarta Dibatalkan
PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) VI Yogyakarta memutuskan untuk membatalkan 126 perjalanan kereta sepanjang April 2020.
Etihad Airways Rayakan 15 Tahun Sukses di Dunia Penerbangan
Etihad Airways merayakan 15 tahun perjalanannya di dunia penerbangan dengan menggelar serangkaian acara di Abu Dhabi dan seluruh dunia, dimulai dengan kolaborasi eksklusif dengan perancang busana ternama New York, Diane von Furstenberg.
Swiss-Belhotel International Ramah bagi Turis Tiongkok
Ctrip, biro perjalanan terkemuka di Tiongkok, memasukkan Swiss-Belhotel International ke dalam daftar Chinese Preferred Hotels.
Indonesia Berencana Buka Gelembung Perjalanan dengan 4 Negara Ini
Pemerintah Indonesia tengah menyusun rencana pembuatan travel bubble atau gelembung perjalanan yang memungkinkan dimulainya kembali perjalanan antarnegara.
Taiwan Izinkan Penumpang Internasional Transit di Bandara Taoyuan
Seiring pelonggaran pembatasan perjalanan, Taiwan mulai mengizinkan penumpang internasional transit di Bandara Internasional Taoyuan.














