Agoda Prediksi Tren Perjalanan di 2020-an

Aplikasi tunggal untuk semua kebutuhan perjalanan, perjalanan bebas paspor, dan aplikasi seluler untuk check-in adalah tiga standar perjalanan paling utama yang diharapkan oleh para pelancong dalam satu dekade ke depan.  

Etihad Tambah Frekuensi ke Heathrow

Mulai 15 Desember 2018 hingga 13 Januari 2019, di musim liburan akhir tahun yang identik dengan berkumpul bersama keluarga, Etihad Airways akan meningkatkan frekuensi penerbangannya ke London Heathrow dari tiga menjadi empat kali per harinya.

Cegah Sebaran Virus Corona dan Wabah Demam Berdarah, Destinasi di NTT Ditutup Sementara

Provinsi NTT mengamankan penduduk dan wilayahnya dari sebaran virus corona serta demam berdarah dengan menutup sementara sejumlah atraksi wisatanya.

BATIQA Hotels Luncurkan Program Foodprints

BATIQA Hotels semakin menegaskan posisinya sebagai hotel yang dekat dengan kehidupan kaum milenial dengan meluncurkan vlog berjudul Foodprints.

Bantu Tingkatkan Okupansi, Booking.com Luncurkan Opsi Tarif Menginap Mingguan dan Bulanan

Booking.com baru-baru ini memperkenalkan cara mudah bagi mitra propertinya untuk menerapkan tarif mingguan dan bulanan yang menarik demi meningkatkan okupansi di tengah pandemi Covid-19.

Yuk, Kenali Lebih Dekat Situs Warisan Budaya Dunia di Indonesia!

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengajak masyarakat untuk mengenal beberapa situs warisan dunia berbasis budaya di Indonesia dengan lebih dekat lagi melalui webinar series "Wisata Heritage".

Strava Ungkap Tren Olahraga 2024, Fokus pada Keseimbangan dan Sosialisasi

Laporan tahunan Strava 2024 mengungkap pergeseran tren olahraga global, di mana keseimbangan dan koneksi sosial menjadi prioritas utama.

Kini Penumpang Garuda Indonesia Bisa Check-in di Hutan Kota by Plataran

Mulai 25 Juni, Garuda Indonesia akan meluncurkan program Premium City Check-in yang memungkinkan penumpang untuk melakukan check-in di pusat kota Jakarta. 

Santika Medan Ajak Masyarakat Peduli Orangutan

Santika Medan bersama Yayasan Orangutan Sumatera Lestari dan Yayasan Ekosistem Lestari meluncurkan program NOWUC3 untuk mengajak masyarakat agar lebih peduli terhadap kelangsungan hidup orangutan.

Perjalanan Menyelamatkan Gajah

Responsible Travel adalah bentuk perjalanan dengan misi untuk lebih peduli terhadap lingkungan dan makhluk hidup lainnya, seperti mengunjungi lima konservasi gajah yang berada di Thailand, Laos, Sri Lanka, Namibia, dan Afrika Selatan.
KEEP ME UPDATED