Bangkok, Surganya “Shopaholic”

Selain menghadirkan merek-merek premium, mal-mal di Bangkok juga berlomba-lomba menawarkan arsitektur unik demi memberikan pengalaman berbelanja tak terlupakan.

Bromo Marathon 2024, Sensasi Berlari di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru

Bromo Marathon 2024 menawarkan pengalaman lari yang menantang di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, dengan kategori lari dari 2.5K hingga 42K.

The Edge Harau Glamping, Tenda Mewah dengan Pemandangan Lembah Harau

Berlatar julangan tebing yang dialiri air terjun, The Edge Harau Glamping menawarkan pengalaman menginap yang eksklusif dan dekat dengan alam.

Muara Rahong Hills, Camping Seru di Tepi Sungai dan Hutan Pinus

Muara Rahong Hills menyediakan lokasi camping yang nyaman di tepi sungai dan di antara rimbunnya hutan pinus, cocok untuk wisata healing!

Paradoks: Ilmu, Alam dan Lukisan Gusmen Heriadi di Jagad Gallery

Pameran tunggal Gusmen Heriadi di Jagad Gallery menggambarkan kritik terhadap paradoks modernitas dan dampaknya terhadap alam.

Curug Glawe, Destinasi Wisata Tersembunyi di Kendal

Nama Curug Glawe di daerah Kendal memang masih asing di kalangan pelancong. Barangkali karena lokasinya memang cukup tersembunyi dengan akses yang sulit, sehingga membuat sejumlah pejalan pun urung kemari.

Glamping di Locca Lodge, Cara Unik Melewatkan Liburan di Trawas

Dikelilingi oleh hutan pinus dan udara sejuk, Locca Lodge Trawas menawarkan penginapan berkonsep glamping dengan fasilitas lengkap.

Jogja Fun Run Festival 2025, Lari Seru dengan View Gunung Merapi

Jogja Fun Run Festival 2025 siap digelar pada 20 April di HeHa Forest dengan rute 5K yang menantang dan view Gunung Merapi yang spektakuler!

Menikmati Indahnya Kawah Putih dari Puncak Gunung Patuha

Berkunjung ke Kawah Putih, kamu tak hanya bisa menikmati keindahannya saja, namun juga mendaki menuju puncak Gunung Patuha.

Cocok untuk Pemula, Gunung Kanaga Dapat Didaki dalam Waktu Sejam

Gunung Kanaga di Desa Antajaya, Bogor, menawarkan alternatif wisata gunung dekat Jakarta yang mudah diakses.
KEEP ME UPDATED