Shanghai Disneyland Akan Beroperasi Minggu Depan
Meski telah memenuhi standar kebersihan dan kesehatan terbaru, Shanghai Disneyland mewajibkan pengunjung untuk mematuhi serangkaian aturan ketat demi memastikan kesehatan dan keselamatan mereka.
Yuk, Ikut Tur Virtual ke Bandung Bareng Bandung Good Guide
Sudah rindu dengan suasana Bandung? Daripada menunggu lama hingga pandemi berakhir untuk liburan ke kota ini, lebih baik mengikuti tur virtual yang diadakan oleh Bandung Good Guide.
Pasca-lockdown, Shanghai Membuka Kembali Sejumlah Museum dan Galeri Seni
Berakhirnya lockdown ditandai dengan dibukanya kembali sejumlah museum dan galeri seni di Shanghai, bahkan beberapa di antaranya menggelar pameran.
Meski Dibatalkan, Chelsea Flower Show Tetap Bisa Dinikmati secara Virtual
Untuk pertama kalinya sejak Perang Dunia II, pameran bunga ini terpaksa dibatalkan. Untuk mengobati kekecewaan, pihak penyelenggara berencana untuk menggelar tur virtual.
Italia Mulai Longgarkan Aturan Lockdown
Mulai Senin (4/5), aturan lockdown yang diterapkan pemerintah Italia sejak Maret lalu mulai dilonggarkan.
Hindari Karantina dengan Mengikuti Tes PCR yang Ditawarkan Bandara Wina
Bandara Wina menawarkan tes PCR bagi penumpang yang baru tiba di Austria, dengan tujuan untuk menghindarkan mereka dari proses karantina selama 14 hari, sesuai aturan masuk otoritas Austria.
Yuk, Bantu Donasi untuk Pakan Satwa di Kebun Binatang se-Indonesia!
Tanpa adanya pemasukan, banyak kebun binatang di Indonesia kesulitan menutup biaya operasionalnya, termasuk untuk pakan hewan dan obat-obatan.
Virus Corona Mulai Terkendali, Australia-Selandia Baru Berencana Buka “Gelembung” Perjalanan
Australia dan Selandia Baru sedang mendiskusikan pembentukan "gelembung" perjalanan yang akan memungkinkan orang untuk melakukan perjalanan internasional melintasi Laut Tasman tanpa karantina.
Hotel untuk Pasien Corona di Jepang Dilengkapi Robot Canggih
Di salah satu hotel di Tokyo, para pasien akan mendapatkan kejutan yang menyenangkan. Hotel di daerah Ryogoku ini memiliki robot-robot lucu yang diharapkan bisa menghibur para pasien.
Pertama Kali dalam 26 Tahun, Great Singapore Sale Batal Digelar
Masa pandemi yang masih menyelimuti dunia termasuk Singapura, mendorong Singapore Retailers Association (SRA) selaku penyelenggara Great Singapore Sale (GSS) meniadakan penyelenggaraan tahun ini.