Maskapai Penerbangan Asia dengan OTP Terbaik Sepanjang 2017
Maskapai manakah yang paling tepat waktu sepanjang 2017?
Cap Go Meh Bogor, Pemersatu yang Selalu Ditunggu
Selain di Singkawang, dari tahun ke tahun, Bogor semakin serius menggarap penyelenggaraan Pesta Rakyat Cap Go Meh.
4 Atraksi Ini Cuma Ada Selama Musim Dingin
Empat atraksi bertema es dan salju ini tak hanya menawarkan pengalaman berkesan, namun juga dikelilingi oleh pemandangan yang memukau.
Modal E-Visa, WNI Makin Mudah Kunjungi Rusia
Mulai 4 Februari 2021, pemerintah Rusia memberlakukan kebijakan e-visa bagi 52 negara, termasuk Indonesia, dengan biaya pembuatan senilai 40 dolar AS dan masa tinggal hingga 16 hari.
3 Tempat “Antimainstream” & Gratis untuk Nikmati Sakura
Lupakan Tokyo atau Osaka untuk menikmati sakura dan ikut melakukan hanami (piknik di bawah pohon sakura) bersama warga setempat. Bertolaklah ke kawasan Tohoku di timur laut Jepang untuk sebuah pengalaman menikmati bunga yang hanya mekar selama seminggu ini tanpa harus berdesakan dengan massa.
Dokumenter Kuliner, Alat Efektif Promosikan Korea
Korean Food Promotion Institute (KFPI) menerjemahkan film dokumenter tentang aneka masakan Korea berjudul Hansik, The Taste of Korea ke dalam berbagai bahasa. Langkah ini akan secara efektif mempromosikan Korea lewat makanan dan keunggulan bahan-bahan khas dari negara ini.
Adidas Ajak Pelari Bantu Perangi Sampah Plastik di Laut
Menjelang Hari Laut Sedunia yang jatuh pada 8 Juni, Adidas mengajak para pelari untuk berpartisipasi dalam ajang Run for the Oceans.
Westlake Ultra, Adu Kuat Lari 24 Jam Tanpa Henti
Bagi yang sedang mencari info lomba lari yang bisa diikuti dalam waktu dekat, Westlake Ultra 24 Hours yang digelar April mendatang bisa jadi pilihan.
Etihad Luncurkan Koleksi Loungewear di Louvre Abu Dhabi
Etihad Airways meluncurkan koleksi loungewear rancangan desainer Emirati.
Boracay Kembali Beroperasi Oktober 2018
Boracay yang lebih baik dan berkelanjutan (sustainable) siap menyambut kembali pengunjung mulai 26 Oktober 2018.














