Tren Wisata di 2019

2019 yang tinggal beberapa bulan melahirkan pertanyaan, apa saja tren wisata yang menarik untuk dilakoni di tahun baru? Kami rangkum sejumlah tren wisata yang dapat menjadi inspirasi berlibur di 2019.

BATIQA Hotels Hadir di Surabaya

Batiqa Hotel Manajemen, salah satu operator hotel yang tengah berkembang di Indonesia, telah membuka hotel terbarunya, Batiqa Hotel Darmo - Surabaya.

Luncurkan Kampanye Baru, JNTO Ajak Wisatawan Kembali Berkunjung ke Jepang

Organisasi Pariwisata Nasional Jepang (JNTO) telah meluncurkan kampanye global baru untuk menampilkan keragaman Jepang sebagai tujuan wisata, sekaligus menginspirasi para pelancong untuk melakukan perjalanan ke sana suatu hari nanti.

10 Pantai di Dunia yang Paling Sering Masuk Instagram

Dari Thailand hingga Denmark, inilah pantai-pantai tercantik di dunia yang paling sering masuk Instagram.

Cara Hemat Bujet Wisata Kuliner di Kuala Lumpur

Pelancong yang ingin menjelajahi beberapa distrik makanan terkenal di Kuala Lumpur dengan anggaran terbatas dapat mempertimbangkan untuk naik kereta.

Sadar Lingkungan Sejak Dini Bersama Club Med

Club Med, pelopor liburan all-inclusive telah bertahun-tahun melakukan berbagai inisiatif ramah lingkungan karena menyadari bahwa mengusung konsep ramah lingkungan adalah keunggulan yang dapat ditawarkan bagi para pelanggan hotel masa kini. Usaha-usaha yang sebelumnya pernah dilakukan, antara...

Indonesia Airports, Aplikasi Fungsional yang Memudahkan Penumpang

Demi memberi kepuasan para pelanggan, Angkasa Pura II meluncurkan aplikasi Indonesia Airports sebagai layanan digital terkini, yang akan memberi kemudahan penumpang saat menggunakan fasilitas Angkasa Pura II.

DARI di ISA Art Gallery, Eksplorasi Mendalam dari Karya A. Sebastianus

ISA Art Gallery menghadirkan pameran tunggal dari A. Sebastianus, yang merangsang refleksi dalam diri tentang siapa kita sebenarnya.

Mudik Nyaman, Kantong Aman! OYO Tawarkan Diskon hingga 75%

OYO menghadirkan promo diskon hingga 75% untuk mendukung masyarakat yang melakukan perjalanan mudik selama libur Idul Fitri 2025.

Vistara Kedatangan Airbus A320neo Pertama di Asia Selatan dengan Kursi Flatbed

Vistara, maskapai penerbangan yang berpusat di Bandara Internasional Indira Gandhi, Delhi, baru-baru ini menerima armada Airbus A321neo pertamanya yang dilengkapi dengan kursi flatbed. 
KEEP ME UPDATED