Dari Surabaya hingga Seoul, Ini 10 Destinasi Impian Turis Indonesia

Booking.com membagikan daftar destinasi wisata teratas yang ada di benak wisatawan ketika mereka menunggu saat yang tepat untuk melakukan perjalanan wisata kembali.

City of Temples, Permata bagi Bangsa Khmer

Salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO yang populer di kawasan Asia Tenggara ini mencuri perhatian pengunjung setiap tahunnya berkat sejarah dan arsitektur bangunannya.

Temukan Kedamaian di 5 Desa Tercantik di Inggris

Nikmati perjalanan santai mengitari lima desa tercantik di Inggris, untuk menemukan kedamaian dan liburan yang berkesan.

Sering Terlewatkan, Pesona Doha Tak Sekadar Sebagai Tempat Transit

Ibu kota Qatar bukan lagi sebagai kota persinggahan untuk menunggu penerbangan lanjutan, tapi juga dapat menarik sebagai destinasi dengan beragam pesona.

Jelajah 5 Rute Road Trip Terbaik dengan Google Street View

Berkat Google Street View, mereka yang di rumah dapat merasakan perjalanan darat secara virtual di sejumlah rute road trip terbaik di dunia. 

Kenali Gunung Everest, Sang Dewi Langit

Banyak yang mengenalnya sebagai salah satu titik tertinggi di dunia, tapi tak begitu tahu kisah mengenainya. Simak fakta-fakta menarik Gunung Everest yang ingin ditaklukkan banyak pendaki ini.

La Scala Pamerkan Interiornya Lewat Tur Virtual

Gedung opera terkenal Italia Teatro alla Scala menghadirkan tur virtual yang mengajak pelancong untuk mengeksplorasi bagian dalam bangunannya lewat Google Arts & Culture. 

Yuk, Ajak Anak Belajar Dunia Bawah Laut Agar Tak Bosan #DiRumahAja

Mermaid of Hilton Head mengajak anak-anak untuk mempelajari segala hal tentang laut dengan cara yang menyenangkan.

Seru! Situs Ini Tawarkan Jalan-jalan Virtual ke Berbagai Kota Terpopuler

Xplorit mengajak pelancong untuk berjalan-jalan mengitari berbagai kota ternama di dunia secara virtual, mulai dari London hingga Paris. 

5 Keajaiban Alam Penuh Warna yang Tercipta secara Alami

Tidak semua lanskap alam tersaji monoton, seperti yang lazim kita nikmati. Lima destinasi ini siap memukau pengunjung berkat warna-warni konturnya yang tercipta alami.
KEEP ME UPDATED