Agar Sendiri Lebih Membekas
Melakukan perjalanan sendirian memberikan banyak manfaat. Agar perjalanan lebih bermakna, simak beberapa tip berikut.
Yang Sering Terlupa Sebelum Bepergian
Berikut daftar langkah-langkah sederhana – namun sering dilupakan – yang harus dilakukan sebelum keberangkatan.
Jangan Merencanakan Liburan di Kantor
Konsumen yang memesan hotel selama jam kantor justru kurang puas dengan pengalaman yang didapat, walaupun hotel yang dipilih relatif mahal.
10 Tips Berguna Selama Perjalanan
Berikut beberapa tip yang dirangkum dari beberapa pejalan yang telah melakukan perjalanan nonstop selama bertahun-tahun.
Yuk, Buat Vision Board untuk Liburan Berikutnya!
Bosan #dirumahaja? Justru ini saat yang tepat untuk menyempurnakan setiap detail kecil dari rencana perjalanan selanjutnya. Supaya makin menyenangkan, rencana liburan ini bisa Anda tuangkan dalam vision board!
Inilah 6 Aturan Yang Wajib Diketahui Soal Onsen
Inilah serangkaian aturan dan etika yang harus ditaati oleh orang-orang yang akan berendam di onsen.
Aman dengan Money Belt
Money belt, atau kantong serbaguna untuk menyimpan barang-barang berharga, terutama penting dikenakan saat hendak bepergian ke tempat-tempat rawan copet.
Para Pelancong Berhati-hatilah, Jangan Sampai Terjebak Penipuan Ini
Ketika orang-orang mulai merencanakan perjalanan selanjutnya, penipuan makin banyak terjadi dan juga makin canggih. Ini adalah beberapa trik penipuan yang harus diwaspadai!
Terbang Long-Haul dengan Anak-anak
Berikut beberapa hal yang dapat diterapkan bila ingin membawa anak-anak terbang dalam waktu lama agar mereka nyaman dan penumpang lain tidak terganggu.