Bandara Milan Tutup Selama Musim Panas 2019

Salah satu bandara di Milan tak akan beroperasi selama musim panas 2019.

Aksi Global Mengurangi Sampah Plastik

Kampanye bebas plastik yang makin gencar digalakkan lahir dari fakta bahwa Indonesia merupakan negara penyumbang sampah plastik di laut terbesar kedua di dunia.

Tekan Mobilitas Masyarakat, Sejumlah Perjalanan Kereta Jarak Jauh Dihentikan

Dalam usaha menekan penyebaran virus corona, PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi I Jakarta telah menutup sejumlah perjalanan kereta jarak jauh dengan keberangkatan dari Stasiun Gambir dan Pasar Senen.

Mulai 1 April 2020, AirAsia Indonesia Menangguhkan Sementara Semua Layanan Penerbangan

AirAsia Indonesia memutuskan untuk menangguhkan sementara seluruh penerbangan rute domestik dan internasional mulai 1 April 2020.

Airbnb Perkenalkan Fitur “Perjalanan Airbnb” di Bali

Terobosan terkini dari Airbnb yang memungkinkan wisatawan untuk menjelajahi dan menemukan sisi berbeda dari suatu destinasi.

Penutupan Taman Safari Indonesia Diperpanjang

Mendukung upaya pemerintah untuk memutus mata rantai penyebaran virus corona, Manajemen Taman Safari Indonesia Group memutuskan untuk memperpanjang masa penutupannya.

Gerai Baru The Shilla Duty Free di Bandara Internasional Hong Kong

The Shilla Duty Free bakal menggelar grand opening gerai terbarunya di Bandara Internasional Hong Kong. Apa saja yang baru?

Kapuas Hulu Siap Gelar Festival Danau Sentarum

Sebagai salah satu lahan basah terbesar di Asia juga dilindungi karena berpredikat Taman Nasional, Danau Sentarum yang kaya hayatinya siap menggelar festival yang bertemakan ekowisata yang berpadu dengan kearifan lokal.

Nyala Christ the Redeemer untuk Negara-negara Terpapar Corona

Patung yang biasanya diterangi cahaya lampu putih ini menampilkan gambar bendera dari berbagai negara yang terpapar virus corona.

Atasi Lonjakan Kasus Virus Corona, Pemerintah Hong Kong Memperpanjang Larangan Perjalanan

Hong Kong memperpanjang larangan perjalanan bagi penduduk non-Hong Kong, tetap memberlakukan karantina, serta menangguhkan semua penerbangan transit sampai batas waktu yang tidak ditentukan.
KEEP ME UPDATED