Nepal van Java di Dusun Butuh Beroperasi Lagi, Tawarkan Spot Selfie Baru

Kabar baik bagi traveler yang berada di Jawa Tengah, atau berencana liburan ke sana dalam waktu dekat. Baru-baru ini, destinasi wisata Nepal van Java di Dusun Butuh telah kembali beroperasi.

Bintan Resorts Tetap Gelar KasmaRun di Tengah Pandemi, Rutenya Kelilingi Lagoi Bay

Bintan Resort Cakrawala (BRC) selaku pengelola kawasan Bintan Resorts berencana untuk tetap menggelar acara tahunan Bintan KasmaRun pada Sabtu, 26 Desember mendatang.

Galeri Nasional Indonesia Pamerkan 98 Lukisan Karya Maestro Affandi

Setelah beberapa lama mesti menggelar pameran secara virtual, sejumlah galeri kini telah menyuguhkan pameran secara luring. Salah satunya yang tak boleh dilewatkan adalah pameran temporer karya maestro Affandi di Galeri Nasional Indonesia.

Konser Musik Persembahan Kemenparekraf Suguhkan Keindahan 3 Destinasi Wisata Super Prioritas

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif akan menggelar konser musik virtual bertajuk "Music Matters from Wonderful Indonesia" yang menampilkan keindahan tiga destinasi wisata super prioritas.

Intip Yuk, Pesona Virtual Festival Bahari Raja Ampat 2020

Mengusung tema “Alam Lestari Bagi Kesehatan”, Dinas Pariwisata Kabupaten Raja Ampat menggelar Festival Bahari Raja Ampat 2020 mulai hari ini, 20 November, hingga besok Sabtu, 21 November.

Ruang Seni Anak di Museum MACAN Hadirkan Instalasi Seni Karya Perupa Citra Sasmita

Desember ini, Museum MACAN akan menggelar pameran seni terbaru karya perupa Citra Sasmita di Ruang Seni Anak.

Yuk Ikutan Gowesata, Ajang Sepeda Virtual Terbesar di Indonesia

Ajang bersepeda dengan jarak tempuh minimal 10 kilometer ini ingin memberikan pengalaman yang berbeda bagi penyuka gowes, mulai dari menjelajah destinasi wisata lokal hingga menyelesaikan misi dan tantangan secara virtual.

Yuk, Bersepeda Virtual Bareng Cheers Sekalian Berdonasi untuk Pasien Kanker

Cheers Healthy Water menggelar lomba bersepeda virtual bertajuk Cheers Outstanding Virtual Immune-Nation Dash (COVID) 2020 yang mengajak peserta untuk menyelesaikan misi menempuh 230 kilometer dalam waktu empat minggu.

Tumbuhkan Pariwisata, Belitung Gelar Festival Tanjung Kelayang

Demi menumbuhkan kembali pariwisata Belitung dan memulihkan kondisi ekonomi di daerah itu dari dampak pandemi Covid-19, Dinas Pariwisata Kabupaten Belitung akan menggelar Festival Tanjung Kelayang mulai 15 hingga 19 November mendatang.

Umbul Ponggok, Taman Air Kekinian di Klaten Dibuka Lagi, Terapkan Protokol Ketat

Dari sekian banyak umbul di Klaten, salah satunya yang paling terkenal dan sempat viral di media sosial adalah Umbul Ponggok. Sempat ditutup, tempat wisata ini dibuka lagi dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.
KEEP ME UPDATED