Museum Virtual Pertama di Dunia Sudah Bisa Dikunjungi secara Gratis

VOMA (Virtual Online Museum of Art), museum virtual pertama di dunia, telah resmi dibuka dengan dua pameran perdananya, "As We Meet" dan "Degenerate Art".

Setelah Tutup Setengah Tahun, Wae Rebo Dibuka Kembali untuk Wisatawan

Kampung adat di Kabupaten Manggarai ini telah dibuka kembali sejak Minggu, 6 September 2020, untuk wisatawan domestik maupun internasional dengan menerapkan serangkaian protokol kesehatan.  

Lion Air Buka Rute ke Berau, Gerbang Menuju Derawan

Lion Air akan membuka rute penerbangan baru antara Balikpapan dengan Berau mulai 9 September 2020.

Pembangunan Berjalan Sesuai Rencana, Universal Beijing Resort Akan Dibuka Mei 2021

Universal Studios Beijing akan melakukan trial opening di musim semi mendatang, sebelum theme park tersebut resmi dibuka untuk umum mulai Mei 2021.

Pantai Indah Kapuk Jadi Lokasi Hotel Indigo Pertama di Jakarta

Direncanakan beroperasi mulai 2022, Hotel Indigo pertama di Jakarta ini akan memenuhi kebutuhan berbagai kalangan wisatawan yang dinamis dari seluruh dunia, baik untuk bersantai, bersenang-senang, maupun bekerja. 

5 Tujuan Wisata di Bogor yang Sudah Beroperasi Saat Ini

Meski sempat tutup, sejumlah tempat wisata di Bogor sudah beroperasi kembali dengan menerapkan protokol kesehatan Covid-19 yang ketat. Berikut beberapa di antaranya. 

Scoot Siap Meluncurkan Dua Rute Baru di Indonesia

Scoot siap membuka akses melalui penerbangan langsung dari Singapura ke Yogyakarta, yang dijadwalkan pada 29 September dan rute Semarang yang akan diluncurkan sekitar Oktober. 

Makin Mudah, Tana Toraja Kini Bisa Diakses Pesawat Komersial dari Makassar

Per Jumat, 4 September 2020, pelancong dapat langsung terbang ke Tana Toraja dari Makassar dengan penerbangan yang dioperasikan oleh Wings Air. 

Warga India, Indonesia, dan Filipina Dilarang Memasuki Malaysia Mulai 7 September

Kebijakan baru dikeluarkan pemerintah Malaysia, yang melarang masuk pemegang long-term pass dari India, Indonesia, dan Filipina karena situasi Covid-19 yang memburuk di negara-negara tersebut.

BIGLIFE Rebranding Program Loyalitas Menjadi BIG Loyalty

Mulai hari ini, BIGLIFE (platform loyalitas) mengumumkan perubahan nama brand dari AirAsia BIG Loyalty menjadi BIG Loyalty.
KEEP ME UPDATED