Rekomendasi 5 Restoran Hotel untuk Rayakan Natal di Jakarta
Berikut adalah beberapa restoran hotel di Jakarta yang bisa menjadi destinasi pilihan untuk merayakan kemeriahan Natal.
Berkontemplasi Memaknai Hidup di Wot Batu
Wot Batu menjadi opsi bagi mereka yang ingin menghayati seni tanpa takut berada di ruang publik, karena art space ini didesain terbuka dengan alam.
Batal ke Semeru? Mendaki Saja Gunung Api Purba Nglanggeran
Setinggi 700 meter, Gunung Api Purba Nglanggeran cocok untuk pendaki pemula yang ingin melewatkan liburan dengan mendaki gunung dalam durasi singkat, yakni tak sampai dua jam untuk mencapai puncaknya.
Gowes Off-road di Sumedang, Sekalian Kunjungi Benteng Peninggalan Belanda
Gowes di Bike Park Gunung Palasari menawarkan tiga trek seru, yang diakhiri dengan mengunjungi benteng peninggalan Belanda.
Pemandangan Kece di Telaga Saat Dijamin Bikin Kamu Makin Semangat Berlari
Telaga Saat memang belum sepopuler Telaga Warna karena letaknya cukup tersembunyi, namun pemandangannya tak kalah indah dengan latar perkebunan teh dan perbukitan hijau.
Seru-seruan ala Film “The Maze Runner” di Labirin Taman Bunga Nusantara
Merupakan salah satu atraksi yang ada di Taman Bunga Nusantara, taman labirin yang mengingatkan akan film "The Maze Runner" ini memiliki dinding yang terbuat dari tanaman dengan tinggi mencapai dua meter.
Liburan ke Banyuwangi, Rugi Tak Mampir Snorkeling di Pantai Bangsring
Tahukah kamu, kalau Banyuwangi juga memiliki tempat snorkeling di Bangsring Underwater? Terletak di lepas laut Pantai Bangsring, sekitar 20 meter jauhnya, spot ini mudah ditemui karena ditandai dengan keberadaan rumah apung di atasnya.
Camping di Bukit Pengilon, Pemandangannya Mirip Padang Rumput di Selandia Baru
Camping tak harus selalu di gunung, bisa juga dekat pantai di atas lahan berumput luas yang sekilas terlihat seperti di Selandia Baru.
Menyusuri 5 Gua Terindah di Jawa, Panoramanya Unik dan Eksotis!
Keindahan alam Indonesia tak hanya bisa dinikmati di pantai dan gunungnya. Kamu pun dapat mengunjungi salah satu guanya untuk mengagumi kecantikannya yang tak kalah dengan gua-gua eksotis lain di luar negeri.
Selain Trekking, Sentul Juga Punya Spot Lari Lintas Alam yang Seru
Kian populer dengan aktivitas trekking menyusuri gua dan curug, Sentul dapat juga dipilih sebagai spot lari lintas alam yang seru lewati deretan pohon pinus, lahan perkebunan, dan hutan dengan vegetasi rapat.














